Program Uji Profisiensi (uji banding antar laboratorium) adalah suatu program evaluasi kinerja laboratorium kalibrasi/pengujian terhadap kriteria yang telah ditetapkan sesuai kompetensinya. Uji banding antar laboratorium telah digunakan secara luas untuk sejumlah tujuan dan penggunaannya meningkat secara internasional. Beberapa tujuan umum uji profisiensi berdasarkan SNI ISO/IEC 17043:2010 mencakup:
Terdapat 17 Jenis layanan yang mampu dilayani, 7 diantaranya telah TERAKREDITASI oleh SNI ISO/IEC 17043:2012 oleh Komite Akreditasi Nasional, dan merupakan Penyelenggara Uji Profisiensi alkes dengan ruang lingkup akreditasi terbanyak di Indonesia.